Evaluasi Kemendagri, Kinerja Pj Bupati Fransiscus Manumpil Dinilai Baik Selama Memimpin Talaud
TALAUD – Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri) melakukan evaluasi terhadap kinerja Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Talaud, Fransiscus Manumpil. Hasilnya, Pj Bupati Fransiscus Manumpil dinilai baik dari...